FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAMPUAN SISWA DALAM MEMBACA DAN MENULIS KELAS II DI SD NEGERI 24 KOTA BENGKULU

BENITO, ALEXA AHMAD (2023) FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAMPUAN SISWA DALAM MEMBACA DAN MENULIS KELAS II DI SD NEGERI 24 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img]
Preview
Text (Skripsi)
DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Skripsi)
BAB I.pdf

Download (358kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Skripsi)
BAB II.pdf

Download (589kB) | Preview
[img] Text (Skripsi)
ALEXA AHMAD BENITO_1811240216.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan Faktor-faktor apa saja Yang Mempengaruhi Kemampuan Siswa Dalam Membaca Dan Menulis Kelas II SD Negeri 24 Kota Bengkulu. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif, teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dalam penelitian ini yang menjadi subjek/informan adalah siswa kelas II SDN 24 Kota Bengkulu yang berjumlah 10 anak dengan kategori rendahnya kemampuan membaca dan menulis, 1 guru kelas dan kepala sekolah. Hasil penelitian ini adalah disimpulkan bahwa ada beberapa faktor yang mempengaruhi siswa dalam membaca dan menulis yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal meliputi kurangnya minat mengasah kemampuan membaca, menulis, memahami makna yang terkandung dalam bacaan, kurangnya membiasakan membaca menulis, membaca dan menulis hanya sebatas perintah guru, siswa jarang mencari buku bacaan bacaan lainnya. Sedangkan fakor eksternal yaitu dipengaruhi oleh lingkungan sekolah yang kurang mendukung, program literasi belum berjalan maksimal, mading sekolah yang hanya jadi pajangan, sekolah tidak mempunyai tempat khusus untuk membaca dan menulis selain perpustakaan dan pengaruh penggunaan smartphone. Kemampuan membaca dan menulis siswa disebabkan karena siswa kurang motivasi dari diri sendiri, kurangnya minat belajar, kurangnya dukungan dari orang tua dan juga pengaruh dari teman dan lingkungan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorSuradi, Ahmad197601192007011018UNSPECIFIED
Thesis advisorMustamin, Abdul Aziz198504292015031007UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I:Dr.Ahmad Suradi,M.Ag pembimbing II:Abdul Aziz Mustamin,M.Pd.I
Uncontrolled Keywords: Kemampuan Siswa, Membaca, Menulis
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Tri Winda Astuti
Date Deposited: 01 Sep 2023 03:01
Last Modified: 01 Sep 2023 03:01
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1154

Actions (login required)

View Item View Item