TRADISI SEBAMBANGAN DALAM PERKAWINAN MASYARAKAT ADAT SAIBATIN DI LAMPUNG DITINJAU DARI HUKUM KELUARGA ISLAM (Studi kasus Desa Cahaya Negeri, Kecamatan Lemong, Kabupaten Pesisir Barat)

ARIANDA, MEDI (2023) TRADISI SEBAMBANGAN DALAM PERKAWINAN MASYARAKAT ADAT SAIBATIN DI LAMPUNG DITINJAU DARI HUKUM KELUARGA ISLAM (Studi kasus Desa Cahaya Negeri, Kecamatan Lemong, Kabupaten Pesisir Barat). Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (Skripsi)
FSyariah - HKI - 2. 1911110073 - Medi Arianda.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Dalam pernikahan masyarakat lampung terdapat pernikahan Sebambangan yaitu yang merupakan Sepasangan bujang dan gadis sudah bulat dan tekat karena cintanya yang tidak dapat dipisahkan maka keduanya mengambil jalan pintas tanpa meminta persetujuan kedua orang tua terutama keluarga dari gadis, yang dalam adat Lampung disebut Pernikahan lari bersama (Sebambangan). Pernikahan Sebambangan pada umumnya berlaku di lingkungan masyarakat adat suatu daerah yang menganut tradisi sebambangan. Permasalahan pada skripsi ini Pernikahan Adat Sebambangan, untuk mengetahui faktor adanya perkawinan Adat Sebambangan, praktik pernikahan Adat Sebambangan, dan penyelesaian Adat Sebambangan dan melihat bagaimana relasi hukum Islam dan hukum Adat terhadap Sebambangan. di Pekon Cahaya Negeri Kecamatan Lemong, Kabupaten Pesisir Barat. Kedua, tinjauan Dari Hukum Keluarga Islam tentang pernikahan Sebambangan di Pekon Cahaya Negeri Kecamatan Lemong, Kabupaten Pesisir Barat. Penelitian ini adalah penelitian lapangan. Selanjutnya metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, interview, dan dekomentasi. Berdasarkan hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Pernikahan Sebambangan sah dalam pandangan hukum Islam. Pernikahan Sebambangan juga mengalami pergeseran nilai karena sebagian masyarakat memandang sama halnya dengan Pernikahan lain, hanya saja yang membedakannya adalah Pernikahan Nyakak Semanda Cambor Sungkai, Pernikahan Samanda, Raja – Raja, Pernikahan Bujujor.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorSuwarjin, Suwarjin196904021999031004UNSPECIFIED
Thesis advisorMulyono, Edi198905122020121007UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I:Dr.Suwarjin,M.A pembimbing II:Edi Mulyono,M.E.Sy
Uncontrolled Keywords: Hukum Adat, Sistem Perkawinan, Adat Sebambangan, hukum Islam
Subjects: Syari'ah > Hukum Keluarga Islam
Divisions: Fakultas Syariah > Hukum Keluarga Islam
Depositing User: Tri Winda Astuti
Date Deposited: 04 Sep 2023 07:56
Last Modified: 04 Sep 2023 07:56
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1262

Actions (login required)

View Item View Item