UPAYA GURU DALAM MENGEMBANGKAN KARAKTER SISWA KELAS TINGGI PADA MATA PELAJARAN IPS DI SDN 08 BERMANI ILIR

Wahyuni, Sari (2023) UPAYA GURU DALAM MENGEMBANGKAN KARAKTER SISWA KELAS TINGGI PADA MATA PELAJARAN IPS DI SDN 08 BERMANI ILIR. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img]
Preview
Text (skripsi)
DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (skripsi)
BAB 1.pdf

Download (335kB) | Preview
[img]
Preview
Text (skripsi)
BAB II.pdf

Download (397kB) | Preview
[img] Text (skripsi)
SARI WAHYUNI_ 1811240123.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui upaya guru dalam mengembangkan karakter siswa kelas tinggi pada mata pelajaran IPS. Metode Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif, objek yang diteliti berupa pembentukan karakter peserta didik siswa kelas tinggi di SD Negeri 08 Bermani Ilir. Teknik Pengumpulan data Observasi, wawancara, dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa menumbuhkan karakter siswa kelas tinggi pada pembelajaran IPS dengan penentuan karakter berdasarkan tujuan, melaksanakan penanaman karakter dengan mengintegrasikan karakter yang sudah ditentukan pada pembelajaran, mengkondisikan, menciptakan, menanamkan nilai positif. Kesimpulan bahwa dalam menumbuhkan karakter maka upaya yang harus dilakukan dengan cara menginspirasi, memotivasi, keteladanan, pembiasaan, dan menyelipkan karakter di setiap pembelajaran sedangkan faktor pendukung ada 2 yaitu faktor dari dalam dan faktor dari luar.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorsatria, Irwan197407182003121004UNSPECIFIED
Thesis advisorHeriadi,, Meddyan198907082019031004UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I Dr. Irwan satria, M.Pd Pembimbing II Meddyan Heriadi, M.Pd
Uncontrolled Keywords: Upaya Guru, Karakter, Siswa, Pembelajaran IPS
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Arlan Fairuz
Date Deposited: 05 Sep 2023 04:20
Last Modified: 05 Sep 2023 04:24
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1347

Actions (login required)

View Item View Item