PUTRI, REZKA DWI (2022) IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA MULTIPLE INTELLIGENCES SISWA DALAM MENGHADAPI ASSESSMENT KOMPETENSI MINIMUM (AKM) DI SMP NEGERI 19 BENGKULU SELATAN. Undergraduate thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO.
Text (SKRIPSI)
1811210013 FTT PAI REZKA DWI PUTRI.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk memberikan implementasi pembelajaran yang tidak menyamaratakan standar kecerdasan siswa, di mana hal tersebut harus dimiliki oleh setiap pendidik. Salah satu sekolah yang menerapkan konsep Multiple Inteligences adalah SMPN 19 Bengkulu Selatan. Hasil penelitian ini menyimpulkan: Implementasi pembelajaran PAI berbasis Multiple Inteligences meliputi: (1) Perencanaan pembelajaran, yang dilakukan guru sudah dirancang dengan sebaik mungkin seperti dalam penyusunan RPP, silabus, program tahuna, (2) Pelaksanaan pembelajaran PAI bebasi Multiple Inteligences dilakukan dengan serangkaian aktivitas pembelajaran yang melibatkan peserta didik secara penuh, peserta didik di arahkan belajar sesuai dengan belajar masing-masing, asalkan indikator yang telah ditetapkan oleh guru tercapai. (3) Evaluasi pembelajaran PAI berbasi Multiple Inteligences tidak menggunakan sistem peringkat, namun menggunakan penilaian autentik. (4) Pembelajaran PAI berbasis Multiple Inteligences dapat meningkatkan semangat belajar peserta didik, (5) Sikap siswa dalam mengahadapi AKM di SMPN 19 Bengkulu Selatan baik itu pendidik atau pun peserta didik bekerjasama menyiapkan yang terbaik sebelum dilaksanakannya ujian assessment, dari mulai membiasakan siswa menggunakan aplikasi yang ada di hand phone atau komputer, mempelajari materi pembelajaran dengan membaca, menghapal, membuat skema bahan belajar untuk ujian,dan membentuk kelompok belajar.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | PEMBIMBING I : Deni Febriani, M.Pd PEMBIMBING II : Muhammad Taufiqurrahman, M.Pd | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Implementasi Pembelajaran PAI, Multiple Inteligences, Sikap siswa mengahadap | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam | ||||||||||||
Depositing User: | silih silih | ||||||||||||
Date Deposited: | 12 Sep 2023 02:26 | ||||||||||||
Last Modified: | 12 Sep 2023 02:26 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1579 |
Actions (login required)
View Item |