Pengaruh Model Pembelajaran Make A Macth Dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pembelajaran Matematika Di Kelas 3 SD Negeri 70 Kaur Kecamatan Kelam Tengah Kabupaten Kaur

Putriani, Yeka (2023) Pengaruh Model Pembelajaran Make A Macth Dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pembelajaran Matematika Di Kelas 3 SD Negeri 70 Kaur Kecamatan Kelam Tengah Kabupaten Kaur. Undergraduate thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU.

[img]
Preview
Text (Skripsi)
DEPAN.pdf - Submitted Version

Download (720kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Skripsi)
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (189kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (279kB) | Preview
[img] Text (Skripsi)
YEKA PUTRIANI NIM. 1911240110.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran Make A Macth Dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata pembelajaran Matematika Di Kelas 3 SD N 70 Kaur Kecamatan Kelam Tengah Kabupaten Kaur. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan ekspremen. Dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, kuesioner (angket), tes dan dokumentasi. Populasi penelitian ini menggunakan ekspremen dan kontrol yaitu 16 orang kelas ekspremen dan 16 orang kelas kontrol. Sedangkan untuk teknik analisis data menggunakan uji “t”. Hasil penelitian yang peneliti lakukan dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh model make a macth dan motivasi terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika di kelas 3 SD Negeri 70 kaur kecamatan kelam tengah kaupaten kaur. Dimana dapat dilihat dari hasil pengujian uji “t” terdapat kedua kelompok ????ℎ???????????????????? > ???????????????????????? (8,19 > 2,115) yang berarti terdapat perbedaan antara perlakuan yang menggunakan media pembelajaran make a macth dan yang tidak menggunakan media pembelajaran make a macth sehingga hipotesis kerja (Ha) dalam penelitian ini diterima, yaitu terdapat pengaruh model pembelajaran make a macth dan motivasi terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika di kelas 3 SD Negeri 70 kaur kecamatan kelam tengah kabupaten kaur, sedangkan hipotesis nihil (Ho) ditolak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorAnsyah, Edi197007011999032002UNSPECIFIED
Thesis advisorLukman, Lukman197005252000031003UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing 1: Dr. Edi Ansyah, M.Pd Pembimbing 2: Drs. Lukman, SS.M.Pd
Uncontrolled Keywords: Pembelajaraan Make A Macth, Motivasi Belajar,Hasil Belajar
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: john hendri
Date Deposited: 13 Oct 2023 02:39
Last Modified: 13 Oct 2023 02:39
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2102

Actions (login required)

View Item View Item