Likai Tanjua, Atik (2023) PENGARUH MEDIA POP UP BOOK DALAM PEMBELAJARAN IPS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 16 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
|
Text
DEPAN.pdf Download (3MB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (693kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (845kB) | Preview |
|
Text (Skripsi)
ATIK LIKAI TANJUA_NIM 1911240242.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (9MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Pengaruh Media Pop Up Book dalam Pembelajaran IPS terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri 16 Kota Bengkulu”. Penelitian ini populasinya adalah dua kelas siswa kelas V, yaitu kelas VC berjumlah 28 orang sebagai kelompok eksperimen dan kelas VA berjumlah 28 orang siswa sebagai kelompok kontrol. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksperimen.Dan teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan tes soal pilihan ganda dan dokumentasi.Teknik analisis data menggunakan Uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa hasil belajar IPS siswa kelas VC yang diajarkan menggunakan media Pop Up Bookl lebih baik dan signifikan dari pada tanpa menggunakan media Pop Up Bookdi SDN 16 Kota Bengkulu. Hal tersebut dibuktikan pada hasil posttest siswa kelas VC yang menggunakan media Pop Up Book yaitu pada kategori sedang dan tinggi sebanyak 18 orang siswa (85%) mendapatkan nilai 70-100 sedangkan hasil belajar siswa kelas VA yang tidak menggunakan media Pop Up Book sebanyak 12 orang siswa (60%) mendapatkan nilai 37,5 – 68,3. Dapat dibuktikan juga dengan hasil perhitungan Uji t yaitu thitung sebesar 6,00 dan nilai ttabel df = 40 dengan taraf signifikan 5% adalah 0,021. Dari analisis diatas tersebut dioeroleh bahwa thitung lebih besar dari ttabel (6,00>2,021).
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | Pembimbing I : Dr. Nurlaili, M.Pd Pembimbing II : Adi Saputra, M.Pd | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | :Media Pop Up Book dan Hasil Belajar Siswa | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||||||
Depositing User: | Arlan Fairuz | ||||||||||||
Date Deposited: | 13 Oct 2023 07:52 | ||||||||||||
Last Modified: | 13 Oct 2023 07:52 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2140 |
Actions (login required)
View Item |