Sugesti, Fidiyah Rayina (2023) KONTRIBUSI USAHA JAHIT DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN EKONOMI KELUARGA PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM(Studi di Desa Ciptodadi, Kecamatan Suka Karya, Kabupaten Musi Rawas). Undergraduate thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU.
|
Text
DEPAN.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (372kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (277kB) | Preview |
|
Text (skripsi)
FIDIYAH RAIYANA SUGESTI_1911130110.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kontribusi usaha menjahit pakaian di Desa Ciptodadi, Kecamatan Sukakarya dalam memenuhi kebutuhan ekonomi keluarga. Dan Prinsip prinsip Kebutuhan dalam Ekonomi Islam tentang Kontribusi usaha menjahit pakaian di Desa Ciptodadi, Kecamatan Sukakarya. Penelitian ini menggunakan metode Kualitatif dan pendekatan Deskriptif, dengan teknik pengumpulan data wawancara kepada 5 pemilik usaha penjahit . Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwa, Kontribusi Usaha Menjahit Pakaian di Desa Ciptodadi, Kecamatan Sukakarya, mampu memberikan kontribusi positif dalam memenuhi kebutuhan ekonomi keluarga. Hal ini terlihat dari Pendapatan, Modal, Tahun memulai usaha, dan Alasan memilih usaha menjahit. Dan usaha penjahit di Desa Ciptodadi, Kecamatan Sukakarya, telah menerapkan Prinsip-prinsip Kebutuhan dalam ekonomi Islam. Hal ini terlihat dari pendapatan para penjahit, yang mencakup kebutuhan dasar Darurriyah, seperti makanan, pakaian, tempat tinggal, serta dukungan pendidikan untuk anak-anak mereka. Kebutuhan Hajiyah, seperti kemewahan dan kenyamanan dalam berpakaian, dan Kebutuhan Tahsiniyah, Para pemilik usaha penjahit berupaya meningkatkan kualitas pakaian mereka dan memberikan pelatihan kepada masyarakat di desa Ciptodadi, Kecamatan Sukakarya.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | PEMBIMBING 1:Dr. H. Supardi, M.Ag. PEMBIMBING 2:H. Romi Adetio Setiawan, M.A., Ph.D. | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kontribusi, UMKM, Kebutuhan Ekonomi, Ekonomi Islam. | ||||||||||||
Subjects: | Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah | ||||||||||||
Depositing User: | Dr Syahril Syahril | ||||||||||||
Date Deposited: | 23 Oct 2023 02:28 | ||||||||||||
Last Modified: | 23 Oct 2023 02:28 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2394 |
Actions (login required)
View Item |