MARYANA, DINA (2023) DAMPAK KEKERASAN ORANG TUA PADA PERKEMBANGAN KECERDASAN EMOSIONAL ANAK USIA DINI DI DESA LUBUK LAGAN KABUPATEN SELUMA. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
|
Text
DEPAN.pdf Download (2MB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (592kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (566kB) | Preview |
|
Text (SKRIPSI)
DINA MARYANA_1911250076.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Kekerasan terhadap anak adalah segala tindakan baik yang disengaja maupun tidak disengaja yang dapat merusak anak baik berupa serangan fisik, mental sosial, ekonomi maupun seksual yang melanggar hak asasi manusia, bertentangan dengan nilai-nilai dan norma-norma dalam masyarakat dan kecerdasan emosional atau yang biasa dikenal dengan EQ adalah kemampuan seseorang untuk menerima, menilai, mengelola, serta mengontrol emosi dirinya dan orang lain disekitarnya, Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dimana peneliti terlibat langsung turun ke tempat penelitian untuk mendapatkan data yang dibutuhkan dan relevan dengan indikator dalam tujuan penelitian. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus (Case Studies), Case Studies merupakan penelitian yang mendalam tentang individu, satu kelompok, satu organisasi, satu program kegiatan, dan sebagainya dalam waktu tertentu dengan tujuan untuk memperoleh diskripsi yang utuh dan mendalam dari sebuah entitas dengan menghasilkan data yang selanjutnya dianalisis untuk menghasilkan teori. Dampak kekerasan orang tua pada perkembangan kecerdasan emosional anak usia dini di Desa Lubuk Lagan Kabupaten Seluma, tiga aspek kekerasan yang yang dilakukan oleh orang tua, kekerasan fisik, kekerasan verbal dan kekerasan fisik, setiap keluarga keluarga informan penelitian melakukan kekerasan dalam pendidikan anaknya di Desa Lubuk Lagan Kabupaten Seluma. Dampak negatif kekerasan orang tua pada perkembangan anak di Desa Lubuk Lagan Kabupaten Seluma terutama pada aspek perkembangan 1) kesadaran diri, 2) mengelola emosi dan memotivasi atau disebut dengan pemanfaatan emosi secara negatif
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | PEMBIMBING I: Dra. Aam Amaliyah M.Pd PEMBIMBING II: Dita Lestari, M.Psi. Psikolog | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kekerasan Orang Tua, Kecerdasan Emosional | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Anak Usia Dini | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Anak Usia Dini | ||||||||||||
Depositing User: | Arlan Fairuz | ||||||||||||
Date Deposited: | 03 Nov 2023 07:24 | ||||||||||||
Last Modified: | 03 Nov 2023 07:24 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2461 |
Actions (login required)
View Item |