SYAMSI, FAIZURRAHMAN KERAF AINUS (2023) SISTEM PEMBAYARAN UPAH BERDASARKAN UNDANG UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2020 TENTANG CIPTA KERJA DALAM PERSPEKTIF MAQASHID SYARIAH. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno.
Text
HALAMAN DEPAN.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (453kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (727kB) |
|
Text
FAIZURRAHMAN KERAF AINUS SYAMSI_2011760022.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana sistem pembayaran upah kepada pekerja dalam Undang Undang Nomor 11 Tahun 2020 Tentang Cipta Kerja dan untuk mengetahui bagaimana tinjauan maqashid syariah terhadap sistem pembayaran upah kepada pekerja dalam Undang Undang Nomor 11 Tahun 2020 Tentang Cipta Kerja. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah library research berbasis kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian bahwasanya Sistem pembayaran upah kepada pekerja dalam Undang Undang Nomor 11 Tahun 2020 Tentang Cipta Kerja, upah dalam klaster ketenagakerjaan telah sejalan dengan perlindungan hukum pekerja, karena keduanya sama-sama memberikan perlindungan terhadap pekerja/buruh. Namun, ketentuan pada Undang-Undang Cipta Kerja diatur lebih rinci. Sementara itu, dalam tinjauan maqashid syariah terhadap sistem pembayaran upah kepada pekerja dalam Undang Undang Nomor 11 Tahun 2020 Tentang Cipta Kerja. lima unsur tujuan syariat yang ada di dalam maqasyid al-syariah yakni jiwa (Hifz Nafs) dan Harta (Hifz Mall), pengupahan yang ada di dalam Undang Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja menyangkut hajat hidup orang banyak. Hal ini termasuk pada aspek dharuriyah, Sehingga ketentuan mengenai pengupahan yang tertuang di dalam Undang Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja sudah sesuai berdasarkan dari kacamata maqasyid al-syariah
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | 1.Prof. Dr. Imam Mahdi, S.H., M.H 2.Prof. Dr. Imam Mahdi, S.H., M.H | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Cipta Kerja, Pengupahan, Maqasyid al-syariah | ||||||||||||
Subjects: | Syari'ah > Hukum Tata Negara | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Syariah > Hukum Tatanegara | ||||||||||||
Depositing User: | Yuliana Saputri | ||||||||||||
Date Deposited: | 24 Jul 2024 08:12 | ||||||||||||
Last Modified: | 24 Jul 2024 08:12 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3373 |
Actions (login required)
View Item |