KOLABORASI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DENGAN BIMBINGAN KONSELING DALAM MEMBENTUK AKHLAK PADA PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 6 BENGKULU TENGAH

Downloads

Downloads per month over past year

Ernawati, Ernawati (2024) KOLABORASI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DENGAN BIMBINGAN KONSELING DALAM MEMBENTUK AKHLAK PADA PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 6 BENGKULU TENGAH. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (Skripsi)
HALAMAN DEPAN.pdf - Submitted Version

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi)
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (699kB)
[img] Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (825kB)
[img] Text (Skripsi)
Ernawati_2011210010.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SMA N 6 Bengkulu Tengah. Masalah yang diteliti adalah bagaimana bentuk kolaborasi antara guru PAI dan BK dalam membentuk akhlak peserta didik di SMAN 6 Bengkulu Tengah?Dan apa saja faktor pendukung dan faktor penghembatkolaborasi guru PAI dan guru BK dalam membentuk akhlak peserta didik di SMAN 6 Bengkulu Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif, yaitu menggambarkan yang terjadi di lapangan sesuai keadaan yang sebenarnya.Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik keabsahan data menggunakan triangulasi sumber, triangulasi teknik, triangulasi waktu. Teknik analisa data melalui reduksi data, penyajian data, dan verifikasi kesimpulan. Dari hasil penelitian ini bentuk kolaborasi antara guru PAI dan guru BK dalam membentuk akhlak peserta didik yaitu dalam bentuk usaha fornal dan informal. Bentuk usaha formal antara guru PAI dan guru BK adalah melaksanakan kegiatan yang sudah di atur secara resmi dengan memanfaatkan sarana dan prasarana sekolah berupa mushola yang kegiatanya di fokuskan pada kerohanian yang menjadi wadah dalam membentuk akhlak peserta didik seperti shalat duha berjama?ah, shalat dzhur berjama?ah, tadarusan, mengundang ustad untuk memberikan siraman rohani kepada semua warga sekolah. Bentuk usaha informalnya adalah untuk mendukung usaha formal berupa melakukan kunjungan kerumah peserta didik (home visit )atau ketika peserta didik melanggar tatatertib sekolah maka guru PAI akan menegur dan melakukan penyelesaian meskipun tidak di rencanakan. Secara umum faktor pendukung kolaborasi guru PAI dan guru BK dalam membentuk akhlak peserta didik SMA N 6 Bengkulu Tengah yaitu selalu menjalin komunikasi sesama guru, sarana dan prasarana sudah cukup memadai, pihak sekolah mendukung kolaborasi antar guru PAI da guru BK. Sedangkan faktor penghambat kolaborasi guru PAI dan guru BK dalam membentuk akhlak peserta didik SMA N 6 Bengkulu Tengah yaitu kurangnya kesadaran peserta didik akan pentingnya memiliki akhlak yang baik, sehingga apabila di sekolah peserta didik tidak taat aturan, terbatasnya pengawasan xvi dari pihak sekolah untuk mengawasi peserta didik, karena apabila sudah di rumah sudah menjadi tanggung jawab orang tua.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorAryati, Aziza19721212005012007UNSPECIFIED
TranscriberSatrisno, Hengki199001242015031005UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kolaborasi, guru PAI dan guru BK, Membentuk Akhlak Peserta Didik
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 07 Nov 2024 02:47
Last Modified: 07 Nov 2024 02:47
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3672

Actions (login required)

View Item View Item