PENGARUH PERAN EKSTRAKURIKULER PANDU DALAM MEMBENTUK NILAI KARAKTER MANDIRI DAN DISIPLIN SISWA SD IT HIDAYATULLAH KOTA BENGKULU

Downloads

Downloads per month over past year

Chairunnisa, Fadhilah (2024) PENGARUH PERAN EKSTRAKURIKULER PANDU DALAM MEMBENTUK NILAI KARAKTER MANDIRI DAN DISIPLIN SISWA SD IT HIDAYATULLAH KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (Skripsi)
HALAMAN DEPAN.pdf - Submitted Version

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi)
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (614kB)
[img] Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (434kB)
[img] Text (Skripsi)
Fadhilah Chairunnisa_2011210022.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya ekstrakurikuler pandu di SD IT Hidayatullah Kota Bengkulu dan Perannya Dalam Membentuk Nilai karakter Mandiri dan Disiplin Siswa.Tujuan penelitian ini adalah untuk menjawab pertanyaan 1) Untuk mengetahui pengaruh peran ekstrakurikuler pandu dalam membentuk nilai karakter mandiri dan disiplin siswa SD IT Hidayatullah Kota Bengkulu dan 2) Untuk mengetahui factor�faktor yang membentuk nilai karakter mandiri dan disiplin siswa SD IT Hidayatullah Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan ex-post facto. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa/i kelas 4-6 yang mengikuti ekstrakurikuler pandu sebanyak 120 orang, sedangkan sampelnya sebanyak 30 orang diambil secara random dari tiap kelas yaitu 15 orang laki-laki dan 15 orang Perempuan. Teknik analisis data menggunakan statistik dengan uji T. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh peran ekstrakurikuler pandu dalam membentuk nilai karakter mandiri dan disiplin siswa hal ini bisa dilihat dari pengujian terhadap hipotesis menunjukkan nilai F hitung = 5,328 > dari F tabel = 3, 354. Hal ini berarti bahwa secara bersama-sama variabel peran xiii ekstrakurikuler pandu memiliki pengaruh yang signifikan dalam membentuk nilai karakter mandiri dan disiplin siswa SD IT Hidayatullah Kota Bengkulu. Ini membuktikan hipotesis pada penelitian terbukti dan hipotesis Ha diterima dan H0 ditolak

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorNasron, Muhammad1961072919950310001UNSPECIFIED
Thesis advisorPutra, Deko Rio198802232022031002UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Peran Ekstrakurikuler Pandu, Karakter Mandiri, Disiplin.
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 07 Nov 2024 02:55
Last Modified: 07 Nov 2024 02:55
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3674

Actions (login required)

View Item View Item