ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MENABUNG DI BANK SYARIAH PADA MASYARAKAT KABUPATEN BENGKULU SELATAN (Jurnal Ilmiah)

Safitri, Norahmi (2024) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MENABUNG DI BANK SYARIAH PADA MASYARAKAT KABUPATEN BENGKULU SELATAN (Jurnal Ilmiah). Undergraduate (S1) thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kepercayaan, persepsi, pengetahuan dan promosi berpengaruh terhadap minat menabung di Bank Syariah pada masyarakat Bengkulu Selatan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif, sumber data yang digunakan data primer dan data sekunder, dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 sampel. Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) Variabel kepercayaan berpengaruh secara parsial terhadap minat menabung di bank syariah pada masyarakat Bengkulu Selatan. Dasar pengambilan keputusan hasil uji t diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,003 < 0,05 sehingga H0 ditolak dan H1 diterima, 2) Variabel persepsi berpengaruh secara parsial terhadap minat menabung di bank syariah pada masyarakat Bengkulu Selatan. Dasar pengambilan keputusan hasil uji t diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,002 < 0,05 sehingga H0 ditolak dan H2 diterima, 3) Variabel pengetahuan berpengaruh secara parsial terhadap minat menabung di bank syariah pada masyarakat Bengkulu Selatan. Dasar pengambilan hasil uji t diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,001 < 0,05 sehingga H0 ditolak dan H3 diterima, 4) Variabel promosi berpengaruh secara parsial terhadap minat menabung di bank syariah pada masyarakat bengkulu selatan. Dasar pengambilan dari hasil uji t diperoleh Nilai signifikansi sebesar 0,004 < 0,05 sehingga H0 ditolak dan H4 diterima, 5) Variabel kepercayaan, persepsi, pengetahuan dan promosi berpengaruh secara simultan terhadap minat menabung di bank syariah pada masyarakat Bengkulu Selatan. Dasar pengambilan keputusan dari hasil Uji F diatas, dapat dilihat bahwa F hitung sebesar 90.396 dengan tingkat signifikansi 0,000

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorSri Wahyuni, Eka197705092008012014UNSPECIFIED
Thesis advisorAfrianty, Nonia199304242018012002UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kepercayaan, Persepsi, Pengetahuan, Promosi, Minat Menabung
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: furqon adli
Date Deposited: 05 May 2025 03:55
Last Modified: 05 May 2025 03:55
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/4238

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year