Rifaldy, Muhammad Haris (2023) PENANAMAN NILAI-NILAI MULTIKULTURAL MELALUI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM UPAYA PEMBENTUKAN KARAKTER PEDULI SOSIAL DI SMKN 2 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU.
Text (Skripsi)
JHONI ARISMA.pdf Download (3MB) |
Abstract
Latar belakang masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana proses penanaman nilai-nilai multikultural melalui Pendidikan Agama Islam dalam upaya pembentukan karakter peduli sosial di SMKN 2 Kota Bengkulu? Bagaimanakah hambatan penanaman nilai�nilai multikultural melalui Pendidikan Agama Islam dalam upaya pembentukan karakter peduli sosial di SMKN 2 Kota Bengkulu? Tujuan penelitian ini adalah untuk Mengetahui proses penanaman nilai-nilai multikultural melalui Pendidikan Agama Islam dalam upaya pembentukan karakter peduli sosial di SMKN 2 Kota Bengkulu dan Mengetahui hasil penanaman nilai�nilai multikultural melalui Pendidikan Agama Islam dalam upaya pembentukan karakter peduli sosial di SMKN 2 Kota Bengkulu. Teknik pengumpulan data yang digunakan meliputi observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik keabsahan data adalah Ketekunan pengamatan dan Triangulasi. Berdasarkan hasil penelitian di lapangan diketahui bahwa Proses penanaman nilai-nilai multikultural melalui Pendidikan Agama Islam dalam upaya pembentukan karakter peduli sosial di SMKN 2 Kota Bengkulu sudah di buktikan dalam rancangan pembelajaran Proses pelakasanaan pembelajaran dan hasil evaluasi pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SMKN 2 Kota Bengkulu. Adapun faktor penghambatnya adalah kurangnya media keberagaman,yang berisikan konten muatan multikultural dalam RPP masih kurang sehingga yang mendominasi adalah faktor lingkungan. Berdasarkan hasil penanaman nilai-nilai multikultural melalui Pendidikan Agama Islam dalam upaya pembentukan karakter peduli sosial semua aspek peduli sosial sudah terpenuhi baik dari segi empati, toleransi, disiplin, membangun kerukunan, dan tolong menolong.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | Pembimbing 1: Ibu Dr. Eva Dewi, M.Ag , Pembimbing II: Bapak M.Taurfiqurrahman, M.Pd. | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Nilai-Nilai, Multikultural, PAI, Karakter Peduli Sosial | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam | ||||||||||||
Depositing User: | Yuliana Saputri | ||||||||||||
Date Deposited: | 19 Jun 2023 02:05 | ||||||||||||
Last Modified: | 19 Jun 2023 02:05 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/504 |
Actions (login required)
View Item |