STRATEGI STAF MARKETING MIKRO DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS NASABAH PEMBIYAAN MUDHARABAH PADA BANK SYARIAH INDONESIA KC S PARMAN 1 BENGKULU

Ayu Yuliasni Utami, Bella (2023) STRATEGI STAF MARKETING MIKRO DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS NASABAH PEMBIYAAN MUDHARABAH PADA BANK SYARIAH INDONESIA KC S PARMAN 1 BENGKULU. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno.

[img] Text (Skripsi)
BELLA AYU YULISNI UTAMI.pdf - Submitted Version

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah 1) Untuk mengetahui peran staf mikro pada Bank Syariah indonesia KC Bengkulu terhadap peningkatan loyalitas nasabah pembiayaan mudharabah di Bank Syariah Mandiri KCP Bengkulu. 2) Untuk mengetahui strategi staf mikro pada Bank Syariah Mandiri KC Bengkulu untuk meningkatkan loyalitas para nasabah pembiayaan mudharabah di Bank Syariah Mandiri KCP Bengkulu. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Informan dalam penelitian ini 3 orang karyawan Bank Syariah Mandiri KC Bengkulu yaitu 1 orang kepala devisi bagian mikro dan 2 orang staf marketing mikro. Berdasarkan hasil penelitian yang telah penulis paparkan maka dapat diambil kesimpulan, bahwa 1) Staf marketing mikro Bank Syariah Indonesia (BSI) KC S Parman 1 Bengkulu juga berperan memberikan pelayanan dan membina hubungan baik dengan nasabahnya. Staf marketing mikro bertanggung jawab atas suksesnya sebuah pelayanan, dimulai dari awal sampai selesainya suatu pelayanan nasabah serta menjaga hubungan perusahaan dengan nasabahnya Hal tesebut tentu untuk mendapatkan kepuasan nasabah dan mencapai keloyalan nasabah. 2) Kendala yang dihadapi staf marketing mikro Bank Syariah Indonesia (BSI) KC S Parman 1 Bengkulu secara garis besar yaitu gangguan sistem dari pusat seperti offlinenya jaringan internet, sehingga menghambat masuknya data- data nasabah yang masuk. Bahasa yang dipergunakan nasabah berbeda-beda, tidak semua nasabah Bank Syariah Indonesia (BSI) KC S Parman 1 Bengkulu menggunakan bahasa ix indonesia, ada pula orang yang lanjut usia yang tidak bisa menggunakan bahasa indonesia dengan baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorSunarto, Andang197611242006041002UNSPECIFIED
Thesis advisorSumarn, Yenti197904162007012020UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Employee Empowerment, Meningkatkan, Kinerja Karya
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 28 Aug 2023 02:39
Last Modified: 28 Aug 2023 02:39
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/614

Actions (login required)

View Item View Item