PENGARUH GAYA HEDONIS, PENDAPATAN, DAN KECERDASAN SPIRITUAL, TERHADAP KEUANGAN PRIBADI MAHASISWA FEBI UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU

Pratiwi, Anggi (2023) PENGARUH GAYA HEDONIS, PENDAPATAN, DAN KECERDASAN SPIRITUAL, TERHADAP KEUANGAN PRIBADI MAHASISWA FEBI UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img]
Preview
Text (Skripsi)
COVER DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Skripsi)
BAB I.pdf

Download (547kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Skripsi)
BAB II.pdf

Download (708kB) | Preview
[img] Text (Skripsi)
ANGGI PRATIWI 1911130040.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Gaya Hedonis, Pendapatan dan Kecerdasan Spiritual, Berpengaruh Terhadap Keuangan Pribadi Mahasiswa FEBI UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif data dikumpulkan melalui kuesioner. Populasi dalam penelitian ini mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam angkatan 2019 berjumlah 381 orang, kemudian dijadikan sampel berjumlah 77 orang. Alat analisisi data yang digunakan analisis deskriptif, teknik sampling yang digunakan purposive sampling, teknik analisis data uji kualitas data, analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis. Hasil dari penelitian ini pada variabel Gaya Hedonis diperoleh nilai sebesar 0,076 lebih dari (0,05), variabel Gaya Hedonis tidak memiliki pengaruh terhadap keuangan. Hasil dari variabel Pendapatan 0,000 kurang dari (0,05), variabel kecerdasan Spiritual 0,014 kurang dari (0,05) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keuangan. Hasil penelitian secara simultan menunjukan bahwa Gaya Hedonis, Pendapatan dan Kecerdasan Spiritual berpengaruh signifikan terhadap Keuangan dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 kurang dari (0,05).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorHak, Nurul196606161995031002UNSPECIFIED
Thesis advisorHariyadi, Rizky198711262019031004UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing 1:Dr. NURUL HAK, MA Pembimbing 2:RIZKY HARIYADI, M.Acc
Uncontrolled Keywords: Gaya Hedonis, Pendapatan, Kecerdasan Spiritual, Keuangan.
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Depositing User: Arlan Fairuz
Date Deposited: 30 Aug 2023 01:55
Last Modified: 30 Aug 2023 01:55
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/886

Actions (login required)

View Item View Item