MINAT SISWA MENGERJAKAN PEKERJAAN RUMAH DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI MIN 05 BENGKULU TENGAH

Rahmadi Azmi, Ikmal (2023) MINAT SISWA MENGERJAKAN PEKERJAAN RUMAH DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI MIN 05 BENGKULU TENGAH. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (736kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (312kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (286kB) | Preview
[img] Text (Skripsi)
IKMAL RAHMADI AZMI_NIM. 1811240227.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Minat siswa mengerjakan pekerjaan rumah dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Metode penelitian ini menggunakan jenis penelitian Deskriptif analisis Kualitatif. Penelitian deskriptif kualitatif adalah penelitian yang berusaha untuk menuturkan pemecahan masalah yang ada sekarang berdasarkan data-data, ia juga menyajikan data, menganalisis dan menginterprestasikan. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk keabsahan data menggunakan teknik Triangulasi yaitu membandingkan pengumpulan data berusaha mengecek kebenaran data tertentu dengan data yang diperoleh dari sumber lain. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Seberapa minat siswa dalam mengerjakan pekerjaan rumah tergantua dua faktor yaitu guru sebagai pengajar di sekolah dan orang tua. Guru sendiri memiliki peran yang sangat pentinng dalam mendidik siswa karena guru merupakan ujung tombak dalam meningkatkan kualitas pendidikan, karena guru berinteraksi langsung dengan peserta didik dalam pembelajaran di ruang kelas karena itu ketermpilan belajar sangat berperan menentukan kualitas pembelajaran. Guru sangat berperan dalam membantu pekembangan peserta didik untuk menguwujudkan tujuan hidupnya secara secara optimal. Minat, bakat, kemampuan dan potensi-potensi yang dimiliki oleh peserta tidak akan berkembang optimal tampa perkembangan guru. Sedangkan orang tua adalah madrasah pertama bagi anaknya. Orang tua sangat berpengaruh dalam pendidikan anak apalagi mengenai minat anak dalam belajar. Semua kembali lagi kepada keluarga bagimana cara terbaik orang tua mendidik anak baik secara agama dan pendidikan formal. Orang tualah kunci dari seglanya mengingat orang tua adalah madrasah pertama

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorLubis, Mawardi196512101998031015UNSPECIFIED
Thesis advisorZasrianita, Fera197902172009122003UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I, Dr. H. Mawardi Lubis, M.Pd Pembimbing II, Drs. Fera Zasrianita, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Peran Orang Tua dan Proses Pembelajaran
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: furqon adli
Date Deposited: 30 Aug 2023 04:20
Last Modified: 30 Aug 2023 04:20
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/925

Actions (login required)

View Item View Item