TRATEGI ADAPTASI PEDAGANG KULINER DI PASAR TRADISIONAL PERSEPSI MANAJEMEN SYARIAH (Studi Pada Pedagang Kuliner di Pasar Tradisional Panorama Kota Bengkulu)

OKTO, ARJUNA (2023) TRATEGI ADAPTASI PEDAGANG KULINER DI PASAR TRADISIONAL PERSEPSI MANAJEMEN SYARIAH (Studi Pada Pedagang Kuliner di Pasar Tradisional Panorama Kota Bengkulu). Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img]
Preview
Text
DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (922kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (968kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI)
ARJUNA OKTO_NIM1811130130.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana cara para pedagang kuliner beradaptasi kembali lagi di pasar tradisional setelah terjadi wabah covid-19 dan juga untuk mengetahui apakah strategi adaptasi yang dilakukan pedagang kuliner sesuai dengan manajeman syariah tersebut. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian lapangan (filed research) dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah obseravsi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa strategi adaptasi pedagang yang dilakukan pedagang pasar Panorama kota Bengkulu beradaptasi. Adaptasi perilaku, adaptasi siasat, dan adaptasi proses. Adaptasi prlikau yang digunakan oleh pedagang kuliner yaitu komunikasi, adaptasi siasat yang dilakukan dengan menoptimalkan suatu produk, dan adaptasi proses menggunakan kedua adaptasi prilaku yaitu komunikasi dan adaptasi siasat yaitu mengoptimalkan barang, sehingga pedagang bisa kembali lagi beradaptasi lebih cepat di lingkungan pasar. Penelitian inimenunjukan bahwa strategi yang dilakukan pedagang sudah sesuai dengan manajemen syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorHak, Nurul196606161995031002UNSPECIFIED
Thesis advisorIndra, Yetti Afrida0214048401UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I:Dr. Nurul Hak, M.A. Pembimbing II:Yetti Afrida Indra, M.Ak.
Uncontrolled Keywords: Strategi Pedagang, Pasar Tradisional, Manajemen Syariah
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Depositing User: furqon adli
Date Deposited: 09 Oct 2023 02:26
Last Modified: 09 Oct 2023 02:26
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1918

Actions (login required)

View Item View Item