PEREMPUAN SEBAGAI AMIL ZAKAT: SEBUAH PENELUSURAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN FENOMENOLOGIS

Arsela, Mika (2024) PEREMPUAN SEBAGAI AMIL ZAKAT: SEBUAH PENELUSURAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN FENOMENOLOGIS. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text
BAGIAN DEPAN.pdf

Download (878kB)
[img] Text
BAB I MIKA.pdf

Download (393kB)
[img] Text
BAB II MIKA.pdf

Download (560kB)
[img] Text
MIKA ARSELA_2011330001.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Amil Zakar bukanlah sebuah pekerjaan yang diimpikan. Ini disebabkan oleh finansial yang diterima oleh amil jauh dibawah standar gaji minimum dan tidak tetap. Pekerjaan yang tidak popular ini ternyata dikerjakan oleh perempuan. Studi ini secara focus membahas tentang bagaimana seorang perempuan memaknai pekerjaannya sebagai Amil Zakat. Untuk mengungkap tujuan tersebut, penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan fenomenologis telah digunakan sebagai metode untuk menyelidiki studi ini. peneliti menetapkan pemaknaan perempuan sebagai Amil Zakat sebagai kasus yang diteliti. peneliti menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi untuk mendapatkan semua data. Data yang diperoleh kemudian dilakukan koding hingga tematisasi. Setiap data telah diuji keabsahannya menggunakan trianggulasi tekhnik. Berdasarkan hasil penelitian dilapangan ditemukan enam ketegorisasi pemaknaan perempuan sebagai Amil Zakat diantaranya; bekerja untuk dunia dan akhirat, pekerjaan yang menenangkan hati, kesesuaian pribadi dan pekerjaan (Person-Job-Fit), kesempatan untuk memahami islam dan penataan diri, media silahturahmi dan perluasan relasi, dan wadah pelatihan metal. Hasil temuan peneliti juga mendukung hasil temuan sebelumnya. Akhirnya peneli ini merekomendasikan untuk peneliti dimasa yang akan datang, untuk mengeksplor lebih banyak informan dan menggali lebih dalam mengenai pemaknaan mereka terhadap Amil Zakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorSyabibi, M. Ridho197803082003122003UNSPECIFIED
Thesis advisorRahmat, Ihsan199103122019031005UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I: Dr. M. Ridho Syabibi, M.Ag Pembimbing II: Ihsan Rahmat, MPA
Uncontrolled Keywords: Perempuan, Amil Zakat, Fenomenologis
Subjects: Ushuluddin, Adab dan Dakwah > Manajemen Dakwah
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah > Manajemen Dakwah
Depositing User: furqon adli
Date Deposited: 09 Jul 2024 04:01
Last Modified: 09 Jul 2024 04:01
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2591

Actions (login required)

View Item View Item