EFEKTIVITAS PEMBERDAYAAN EKONOMI PESANTREN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi pada Pondok Pesantren Mazro’illah, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan

rohmah, miftahur (2024) EFEKTIVITAS PEMBERDAYAAN EKONOMI PESANTREN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi pada Pondok Pesantren Mazro’illah, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno.

[img] Text
DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (710kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (705kB)
[img] Text
MIFTAHUR ROHMAN_1911130184.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini didasari oleh perkembangan pondok pesantren yang bukan hanya sebagai lembaga pendidikan tetapi dengan segala potensi yang dimiliknya, pondok pesantren mulai menerapkan manajemen modern yang ditandai dengan pola kepemimpinan yang distributif, pengelolaan keuangan yang transparan dan pemberdayaan dalam bidang ekonomi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas pemberdayaan ekonomi di Pondok Pesantren Mazro’illah, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan dan pandangan ekonomi Islam tentang pemberdayaan ekonomi pesantren. Penelitian ini termasuk penelitian lapangan (Field Research) dengan metode kualitatif. Penelitian ini difokuskan pada pengamatan dan analisis efektivitas pemberdayaan ekonomi di Pondok Pesantren Mazro’illah, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Pemberdayaan ekonomi pesantren yang dilaksanakan di pondok pesantren Mazro’illah ada 3 macam, yaitu minimarket, kolam ikan dan kebun hidroponik. ketiga bentuk pemberdayaan ekonomi pesantren yang ada di pondok pesantren Mazro’illah sudah sepenuhnya berjalan efektif. Selain itu pemberdayaan ekonomi di Pondok Pesantren Mazro’illah, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan sesuai dengan prinsip-prinsip yang dianut dalam ekonomi Islam

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorIsnaini, desi197412022006042001UNSPECIFIED
Thesis advisorYustati, Herlina19850505222019032004UNSPECIFIED
Additional Information: 1.Dr. Desi Isnaini, MA 2.Herlina Yustati, MA. Ek
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Pemberdayaan Ekonomi, Pesantren
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Depositing User: Yuliana Saputri
Date Deposited: 12 Jul 2024 08:30
Last Modified: 12 Jul 2024 08:30
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2868

Actions (login required)

View Item View Item