PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO ANIMASI BERBASIS APLIKASI FLIPCLIP KELAS VII PADA MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP DI SMPN 21 KOTA BENGKULU

Pratama, Safta Yudha (2024) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO ANIMASI BERBASIS APLIKASI FLIPCLIP KELAS VII PADA MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP DI SMPN 21 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawari Sukarno.

[img] Text
DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (583kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (855kB)
[img] Text
SAFTA YUDHA PRATAMA_NIM 1911260020.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana langkah-langkah desain pengembangan video animasi pembelajaran IPA berbasis Flipaclip pada materi klasifikasi mahkluk hidup, bagaimana kelayakan video animasi pembelajaran IPA berbasis Flipaclip pada materi klasifikasi mahkluk hidup, dan keefektifan video animasi pembelajaran IPA berbasis Flipaclip pada materi klasifikasi mahkluk hidup bagi siswa SMPN 21 Kota Bengkulu. Jenis penelitian yang digunakan yaitu Research and Development (R&D). Model pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah model ADDIE yang terdiri dari (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Hasil pengembangan video pembelajaran IPA interaktif berbasis Flipaclip pada materi Klasifikasi Mahkluk Hidup di kelas VII SMP nilai dari validasi ahli bahasa sebesar 96,1 %, ahli materi 70% dan ahli media sebesar 81,81 % dengan kategori sangat layak. Hasil angket respon guru sebesar 88,3 % dan siswa sebesar 82,87 % dengan kategori sangat layak. Sedangkan untuk uji efektivitas dilakukan pengujian hipotesis dengan Sig. (2- tailed) )<0,05 menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan sebelum dan sesudah penggunaan video animasi pembelajaran IPA berbasis Flipaclip dan telah diuji bahwa video pembelajaran IPA interaktif berbasis Flipaclip sangat efektif digunakan sebagai media pembelajaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorAdisel, Adisel197612292003121004UNSPECIFIED
Thesis advisorFadilah, Fadilah198407172008042002UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I: Prof. Dr. Adisel, M.Pd Pembimbing II: Fadilah, M.Si
Uncontrolled Keywords: Pengembangan video pembelajaran, Flipaclip, Klasifikasi Mahkluk Hidup.
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Tadris Ilmu Pengetahuan Alam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Tadris Ilmu Pengetahuan Alam
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 15 Jul 2024 03:09
Last Modified: 15 Jul 2024 03:09
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2933

Actions (login required)

View Item View Item