EFEKTIVITAS HAFALAN JUZ 30 DENGAN METODE TALAQQI SISWA MTS AL-QUR'AN HARSALLAKUM KOTA BENGKULU

Fankahila, Likarsyah (2024) EFEKTIVITAS HAFALAN JUZ 30 DENGAN METODE TALAQQI SISWA MTS AL-QUR'AN HARSALLAKUM KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawari Sukarno.

[img] Text
DEPAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (448kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (596kB)
[img] Text
LIKARSYAH FANKHILA_NIM 1911210028.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Efektivitas adalah kemampuan menghasilkan hasil yang diinginkan atau kemampuan menghasilkan keluaran yang diinginkan. Metode talaqqi merupakan metode yang sangat cocok bagi digunakan terutama untuk menghafal AlQur’an Juz 30 bagi para santri. Apalagi untuk santri pemula yang belum bisa membaca dengan baik sesuai lafadz dan mahrojnya. Untuk mengetahui efektivitas penerapan metode talaqqi dalam menghafal Al-Qur’an juz 30 di Pondok Pesantren Al-Qur’an Harsallakum Kota Bengkulu peneliti melakukan penelitian dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Peneliti mengumpulkan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Responden dalam penelitian ini yaitu guru pamong sekaligus guru mata pelajaran tahfidz dan santriwan kelas IXB. Hasil analisis penelitian ini keefektivitasan penerapan metode talaqqi dalam menghafal Al-Qur’an juz 30 di Pondok Pesantren Al-Qur’an Harsallakum Kota Bengkulu yaitu penerapan metode talaqqi dengan tiga tahapan yaitu persiapan pembelajaran, kegiatan pembelajaran dan evaluasi. Berdasarkan data progres hafalan dan hasil wawancara bersama pamong dan santri yang menyatakan bahwa penerapan metode talaqqi dalam menghafal Al-Qur’an Juz 30 efektif dan membantu meningkatkan hafalan santri.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorYumarni, Asmara197108272005012003UNSPECIFIED
Thesis advisorSaputra, Adi198102212009011013UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I:Asmara Yumarni, M.Ag Pembimbing II: Adi Saputra, M.Pd
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Metode Talaqqi, Hafalan Alqur’an Juz 30
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 15 Jul 2024 03:40
Last Modified: 15 Jul 2024 03:40
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/2943

Actions (login required)

View Item View Item