Septiani, Hesi (2024) IMPLEMENTASI NILAI-NILAI MODERASI BERAGAMA MELALUI PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 5 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawari Sukarno.
Text
BAB I.pdf Download (471kB) |
|
Text
DEPAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (731kB) |
|
Text
HESI SEPTIANI_2011210055_.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini di latar belakangi oleh adanya keberagaman agama di SMP N 5 kota Bengkulu, masih terdapat siswa yang berkelompok dalam berteman, perkelahian antar siswa masih sering terjadi, kurangnya pemahaman siswa terhadap nilai-nilai moderasi beragama dan institusi sekolah belum sepenuhnya menerapkan nilai-nilai moderasi beragama. Oleh karena itu peneliti mengambil SMPN 5 Kota Bengkulu sebagai lokasi penelitian untuk melaksanakan nilai-nilai Moderasi Beragama pada proses pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana nilai-nilai moderasi beragama diterapkan melalui prosedur penguasaan Pendidikan Agama Islam pada mahasiswa tingkat VII, untuk mengetahui unsur-unsur pembantu dan unsur penghambat pada penerapan nilai-nilai moderasi agama melalui pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Bentuk penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. teknik pengumpulan informasi melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Keabsahan arsip diperoleh melalui triangulasi arsip. Hasil dari penelitian ini adalah penerapan nilai-nilai moderasi beragama melalui metode mengenal pendidikan agama Islam telah terlaksana dengan bantuan para pengajar PAI dan pihak instansi membantu dalam penanaman nilai-nilai moderasi beragama pada siswa, seperti mengadanya kegiatan keagama pada pagi jumat, baik kegiatan Agama Islam ataupun nonmuslim. Mengimplementasikan nilai-nilai moderasi beragama ada faktor pendukung yaitu lingkungan sekolah yang memiliki fasilitas yang memadai utnuk terlaksananya kegiatan yang mendukung keagamaan, sedangkan faktor yang menjadi xii penghambat yaitu ada pada lingkungan peserta didik, orang tua dan guru PAI yang kurang pendekatan kepada peserta didik.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | Pembimbing 1 : Prof. Dr. Suhirman, M.Pd. Pembimbing 2 : Dr. Adi Saputra, M.Pd. | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Implementasi, Nilai-nilai Moderasi, Pembelajaran PAI | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Agama Islam | ||||||||||||
Depositing User: | Dr Syahril Syahril | ||||||||||||
Date Deposited: | 18 Jul 2024 03:07 | ||||||||||||
Last Modified: | 18 Jul 2024 03:07 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3157 |
Actions (login required)
View Item |