PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN PIPA HITUNG TERHADAP KEMAMPUN KOGNITIF ANAK DI TAMAN KANAK-KANAK (TK) WITRI 1 KOTA BENGKULU

Downloads

Downloads per month over past year

Putri, Okta Diana (2024) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN PIPA HITUNG TERHADAP KEMAMPUN KOGNITIF ANAK DI TAMAN KANAK-KANAK (TK) WITRI 1 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (Skripsi)
DEPAN_OKTA.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi)
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (432kB)
[img] Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (512kB)
[img] Text (Skripsi)
OKTA DIANA PUTRI_1911250055.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Kemampuan Berhitung Permulaan anak usia dini adalah salah satu aspek dalam perkembangan kognitif anak usia dini yang dimiliki setiap anak untuk mengembangkan kemampuannya mengenai jumlah, yang berhubungan dengan penjumlahan dan pengurangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media Pipa hitung hitung terhadap kemampuan berhitung permulaan pada anak usia 4-5 tahun. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif, populasi dan sampel dengan data variabel independen (x) dan variabel dependen (y), teknik pengumpulan data melalui tes dan dokumentasi, analisis data yang digunakan yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Hasil dari pembahasan yang yang telah di jelaskan bahwa terdapat pengaruh media pembelajaran pipa hitung terhadap kemampuan berhitung anak usia 4-5 tahun di TK Witri 1 Kota Bengkulu, Berdasarkan hasil uji T dengan cara membandingkan kemampuan berhitung anak antara kelompok eksperimen dan kelompok kontrol diketahui bahwa nilai uji independen sampel t�test Thitung sebesar 2.533 dan T (tabel) sebesar 1.734 karena nilai Thitung>Ttabel atau nilai p <0,05, hal ini menunjukan bahwa terdapat perbedaan pada kemampuan berhitung anak usia 4-5 tahun di TK Witri 1 Kota Bengkulu. Dengan kata lain terdapat pengaruh media pembelajaran pipa hitung terhadap kemampuan berhitung anak usia 4-5 tahun.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorAsiyah, Asiyah19632231993032001UNSPECIFIED
Thesis advisorUlum, Bakhrul1980050721311016UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Media Pipa Hitung, Berhitung, Anak Usia Dini.
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Anak Usia Dini
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 11 Nov 2024 03:37
Last Modified: 11 Nov 2024 03:37
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3787

Actions (login required)

View Item View Item