KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION ( CIRC ) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS EKSPOSISI BERITA PADA SISWA KELAS V SDN 81 KOTA BENGKULU

Downloads

Downloads per month over past year

Abimayu, Dimas (2024) KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION ( CIRC ) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS EKSPOSISI BERITA PADA SISWA KELAS V SDN 81 KOTA BENGKULU. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (Skripsi)
COVER.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (588kB)
[img] Text (Skripsi)
BAB III.pdf - Submitted Version

Download (650kB)
[img] Text (Skripsi)
SKRIPSI FUL DIMAS ABIMAYU NIM 2011240097.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kenyataan masih kurangnya keterampilan eksposisi dalam pembelajaran bahasa Indonesia. Hal ini karena dalam proses pembelajaran bahasa Indonesia masih pasif, guru belum menggunakan model dan metode yang bervariasi dan pembelajaran masih cenderung pada metode ceramah dan media yang digunakan hanya buku cetak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model cooperative learning tipe cooperative integrated reading and composition (CIRC) dalam dalam menulis eksposisi berita pada pembelajaran bahasa Indonesia kelas V SDN 81 Kota Bengkulu. Metode menggunakan kuantitatif dengan pendekatan eksprimen serta desain quasi eksprimen. Populasinya adalah seluruh siswa kelas V SDN 81 Kota Bengkulu sebanyak 269 siswa. Peneliti mengambil 2 kelas untuk dijadikan sampel yaitu kelas V A berjumlah 25 orang sebagi kelas eksprimen dan kelas V B berjumlah 22 orang sebagai kelas kontrol. Teknik pengambilan sampel memakai sampling purposive. Teknik pengumpulan data menngunakan observasi, tes, dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan uji “t”. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebagai berikut : hasil pengujian uji “t” terhadap posttest kedua kelompok diperoleh t hitung = 2,1403 sedangkan t tabel dengan df 68 (70-2) pada taraf signifikan 5% yaitu 1,995. Dengan demikian t hitung ˃ t tabel (2,1403 ˃ 1,995) yang berarti hipotesis kerja (Ha) dalam ini penelitian diterima, yaitu terdapat pengaruh model cooperative learning tipe cooperative integrated reading and composition (CIRC) dalam menulis eksposisi berita pada pembelajaran bahasa Indonesia kelas V SDN 81 Kota Bengkulu.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorMaryam, Maryam1972210221999032001UNSPECIFIED
Thesis advisorSari, Resti Komala198803202023212038UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Model Cooperative Learning, Cooperative Integrated Reading And Composition, dan Menulis Eksposisi Berita
Subjects: Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 13 Nov 2024 02:43
Last Modified: 13 Nov 2024 02:43
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3835

Actions (login required)

View Item View Item