Putri, Weli Rubiang (2024) ANALISIS POLA MENGAJAR GURU DALAM MENUNJANG KEBERHASILAN PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) DI SD NEGERI 164 PADANG BENDAR KECAMATAN HULU PALIK KABUPATEN BENGKULU UTARA. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
Text (Skripsi)
COVER.pdf - Submitted Version Download (1MB) |
|
Text (Skripsi)
BAB I.pdf - Submitted Version Download (99kB) |
|
Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version Download (207kB) |
|
Text (Skripsi)
WELI RUBIANG PUTRI_2011240051.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Pola mengajar guru dalam menunjang keberhasilan proyek penguatan profil pelajar pancasila (P5) di SD 164 Padang bendar Kecamatan hulu palik Kabupaten Bengkulu utara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Objek yang di teliti adalah Bagaimana pola mengajar guru dalam menunjang kebehasilan proyek penguatan profil pelajar pancasila (P5) Pada kelas II dan IV. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data yang di laksankan melalui Observasi, Wawancara, dan Studi dokumen yang di analisis menggunkan Analisis data dengan Reduksi data, Penyajian data, Verifikasi data. Uji keabsahan data menggunakan Kredibilitas, Transferabilitas, Dependabilitas. Adapun Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu Bagaimana pola mengajar guru dalam menunjang keberhasilan proyek pengutan profil pelajar pancasila (P5) Di SD Negeri 164 padang bendar kecamatan hulu palik bengkulu utara, apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam menunjang keberhasilan proyek penguatan profil pelajar pancaila di SD 164 padang bendar kecamatan hulu palik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola mengajar guru dalam menunjang keberhasilan (P5) yaitu pola mengajar interaksional di mana siswa melakukan interaksi satu sama lain atau saling bekerja sama antara mereka, untuk menunjang proyek penguatan profil pelajar pancasila (P5) dengan mengintegrasikan nilai-nilai pancasila seperti Bergotong royong, Bernalar kritis dan Kreatif .
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Pola Mengajar Guru, Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||||||
Depositing User: | Dr Syahril Syahril | ||||||||||||
Date Deposited: | 14 Nov 2024 03:11 | ||||||||||||
Last Modified: | 14 Nov 2024 03:11 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3893 |
Actions (login required)
View Item |