IMPLEMENTASI UNDANG - UNDANG RI NO 39 TAHUN 2007 TENTANG CUKAI TERHADAP PENGAWASAN PEREDARAN ROKOK PRESPEKTIF SIYASAH TANFIDZIYAH (Studi di Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Bengkulu)

EKTA PRASANDI, BOBY (2024) IMPLEMENTASI UNDANG - UNDANG RI NO 39 TAHUN 2007 TENTANG CUKAI TERHADAP PENGAWASAN PEREDARAN ROKOK PRESPEKTIF SIYASAH TANFIDZIYAH (Studi di Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Bengkulu). Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text
DEPAN.pdf

Download (658kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (225kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (383kB)
[img] Text
BOBY EKTA PRASANDI_2011150025.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Bagaimana pelaksanan pengawasan kantor pengawasan dan pelayanan bea dan cukai terhadap peredaran rokok di kota Bengkulu berdasarkan Undang – Undang RI NO 39 Tahun 2007 Tentang Cukai dan 2) Bagaimana Tinjauan Siyasah Tanfidziah kantor pengawasan dan pelayanan bea dan cukai terhadap peredaran rokok di kota Bengkulu. Untuk mengungkap persoalan tersebut secara mendalam dan menyeluruh. Peneliti mengunakan jenis penelitian lapangan dan pendekatan kualitatif, dengan teknik pengumpulan data melalui : Observasi, Wawancara dan Dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa : 1) Ada 2 bentuk pengawasan yang dilakukan oleh pihak Bea Cukai, yaitu pertama adalah pengawasan terhadap pajak cukai dan kedua pengawasan terhadap peredaran rokok yang dilakukan oleh oknum-oknum nakal. 2) Tinjauan siyasah Tanfidziah terhadap peredaran rokok ilegal tanpa cukai ini menurut hukum islam dilarang atau tidak diperbolehkan, karna segala perbuatan yang membawa kemudharatan hukumny

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorNenan Julir, Nenan Julir197103201996031001UNSPECIFIED
Thesis advisorMajid Ali, Majid Ali196504011986021007UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I : Dr. Nenan Julir, Lc.,M.Ag. Pembimbing II : A Majid Ali, M.Si.
Uncontrolled Keywords: Pengawasan, Rokok, Siyasah Tanfidziah.
Subjects: Syari'ah > Hukum Tata Negara
Divisions: Fakultas Syariah > Hukum Tatanegara
Depositing User: merdansyah merdansyah
Date Deposited: 19 Jul 2024 02:51
Last Modified: 19 Jul 2024 02:51
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3224

Actions (login required)

View Item View Item