PERUBAHAN ETIKA KOMUNIKASI PADA ANAK PENGGUNA GADGET DI DESA LUBUK KUMBUNG KARANG JAYA MUSI RAWAS UTARA SUMATERA SELATAN

Downloads

Downloads per month over past year

GUNAWAN, MUHARDI (2024) PERUBAHAN ETIKA KOMUNIKASI PADA ANAK PENGGUNA GADGET DI DESA LUBUK KUMBUNG KARANG JAYA MUSI RAWAS UTARA SUMATERA SELATAN. Undergraduate thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU.

[img] Text (Skripsi)
DEPAN.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi)
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (336kB)
[img] Text (Skripsi)
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (448kB)
[img] Text (Skripsi)
MUHARDI GUNAWAN_2011310027.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penggunaan gadget yang saat ini semakin populer di kalangan masyarakat, termasuk juga di kalangan anak-anak, dimana setiap tahunnya BPSI (Badan Pusat Statistik Indonesia) mencatat penggunaan gadget dikalangan anak-anak terus meningkat setiap tahunnya. Hal tersebut yang membuat peneliti tertarik membahas perubahan etika komunikasi anak pengguna gadget di Desa Lubuk Kumbung. Penelitian ini dilakukan karena banyak anakanak yang menggunakan gadget tanpa pengawasan sehingga berdampak negtif terhadap anak-anak di desa. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian lapangan dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Pemilihan informan penelitian berdasarkan pengetahuan informan yang benar-benar berkaitan dan memahami rumusan masalah, iforman penelitian berjumlah delapan orang. Pengumpulan data penelitian diperoleh dari observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisa data dengan mereduksi data, penyajian data, menganalisis data, dan mengelolah data. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa banyak anak-anak pengguna gadget mengalami perubahan etika komunikasi, dimana anak-anak pengguna gadget lebih cenderung tertutup, tidak patuh, pemalas, dan suka berbohong kepada orang tua dan guru ngajinya. Hal ini dikarenakan penggunaan gadget yang tidak terkontrol pada anak dan tanpa pengawasan yang baik dari orang tua anak pengguna gadget, sehingga pengaruh yang disebabkan gadget membuat prilaku dan etika anak pengguna gadget mengalami perubahan yang negatif.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorMahadi, Ujang196805041995031002UNSPECIFIED
Thesis advisorMusyaffa, Musyaffa199001228201903107UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Perubahan, Etika, Komunikasi, Anak, Gadget, Lubuk Kumbung
Subjects: Ushuluddin, Adab dan Dakwah > Komunikasi Dan Penyiaran Islam
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah > Komunikasi Dan Penyiaran Islam
Depositing User: furqon adli
Date Deposited: 05 Nov 2024 03:17
Last Modified: 05 Nov 2024 03:17
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/3501

Actions (login required)

View Item View Item