PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KINERJA PEGAWAI FRONTLINER TERHADAP KEPUASAN NASABAH DI BANK MUAMALAT HARKAT KECAMATAN SUKARAJA

Sa‟diyah, Alimatus (2023) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KINERJA PEGAWAI FRONTLINER TERHADAP KEPUASAN NASABAH DI BANK MUAMALAT HARKAT KECAMATAN SUKARAJA. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno.

[img] Text (Skripsi)
1811140191 FEBI PBS ALIMATUS SA'DIYAH.pdf - Submitted Version

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan kinerja pegawai frontliner terhadap kepuasan nasabah di Bank Muamalat Harkat Kecamatan Sukaraja. Jenis pendekatan penelitian ini yaitu kuantitatif asosiatif. Teknik pengumpulan data yaitu : Kuisioner. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 98 nasabah tabungan umum atau tabungan muamalat. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dan uji hipotesis (uji t, uji F, dan uji koefisien determinasi). Dari hasil penelitian secara parsial: Kualitas pelayanan frontliner berpengaruh terhadap kepuasan nasabah dengan nilai sig 0,003 < 0,05, kinerja pegawai frontliner berpengaruh terhadap kepuasan nasabah dengan nilai sig 0,010 < 0,05. Dan secara simultan kualitas pelayanan dan kinerja pergawai frontliner berpengaruh terhadap kepuasan nasabah dengan nilai sig 0,024 atau di bawah standar 0,05, dengan nilai koefisien determinasi 60,1% sehingga dinyatakan memiliki tingkat pengaruh kuat. Dimana kualitas pelayanan frontliner merupakan variabel paling dominan dalam mempengaruhi kepuasan nasabah

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorAsnaini, Asnaini197304121998032003UNSPECIFIED
Thesis advisorYustati, Herlina198505222O19032004UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing 1: Dr. Asnaini M.A Pembimbing 2: Herlina Yustati, M.A
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan frontliner,kinerja pegawai frontliner, kepuasan nasabah
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 16 Jun 2023 08:23
Last Modified: 16 Jun 2023 08:23
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/467

Actions (login required)

View Item View Item