juniarti putri, Melisa (2023) Pelaksanaan program pembelajaran remedial pada mata pelajaran Bahasa Arab di kelas VIII Mts Pancasila Bengkulu. Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
|
Text
DEPAN.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
BAB 1 PDF.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
BAB 2 PDF.pdf Download (2MB) | Preview |
|
Text (Skripsi)
MELISA JUNIARTI PUTRI_1911220007.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (10MB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan program pembelajaran remedial pada mata pelajaran Bahasa Arab di Kelas VIII Mts Pancasila dan faktor penghambat dan pendukung pelaksanaan program pembelajaran remedial pada mata pelajaran Bahasa Arab di kelas VIII Mts Pancasila Bengkulu. Jenis penelitian ini adalah deksripsi Pada penelitian ini digunakan metodologi dengan pendekatan kualitatif yang mempunyai karakteristik naturalistik (alami) sebagai sumber data langsung. Hasil penelitian pada penelitian pertama ini, pelaksanaan program pembelajaran remedial pada mata pelajaran Bahasa Arab di kelas VIII Mts Pancasila Bengkulu: pelaksanaan pembelajaran remedial di lakukan tiga tahap yaitu kegiatan awal atau pendahuluan guru melakukan mengucapkan salam, berdoa, memberi motivasi dan mengecek kehadiran siswa yang mendapatkan nilai di bawah KKM. Kemudian kegiatan inti guru melakukan pembelajaran materi dan kegiatan akhir meberikan evaluasi mengerjakan soal ujian. Adapun faktor penghambat dalam melaksanakan program pembelajaran remedial yaitu kurang nya waktu untuk melaksanakan remedial dikarenakan banyak nya kegiatan di pondok pesantren, dan faktor pendukung dalam melaksanakan pembelajaran remedial yaitu sekolah telah menyediakan media-media pembelajaran di Mts Pancasila Bengkulu.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Additional Information: | Pembimbing I : Dr. Nurhidayat, M.Ag. Pembimbing II : Nur Hariyanto, M.Pd. | ||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | pelaksanaan, pembelajaran remedial, dan Belajar Bahasa Arab | ||||||||||||
Subjects: | Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Bahasa Arab | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Tadris > Pendidikan Bahasa Arab | ||||||||||||
Depositing User: | Arlan Fairuz | ||||||||||||
Date Deposited: | 09 Oct 2023 02:08 | ||||||||||||
Last Modified: | 09 Oct 2023 02:08 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1916 |
Actions (login required)
View Item |