WIDIYAWATI, NUR AIFAH (2025) PROBLEMATIKA SHADOW TEACHER DALAM MENDAMPINGI ANAK HIPERAKTIF DI SEKOLAH DASAR FATMA KENANGA KOTA BENGKULU. Undergraduate (S1) thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
|
Text
DEPAN.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (334kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (412kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (173kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (302kB) | Preview |
|
|
Text (Skripsi)
NUR AIFAH WIDIYAWATI_2111320031.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Anak berkebutuhan khusus perlu diberikan kesempatan dan peluang yang sama dengan anak normal untuk mendapatkan pelayanan pendidikan di sekolah, sehingga penyelenggara pendidikan yang dilaksanakan Sekolah Dasar Fatma Kenanga Kota Bengkulu dapat mengatasi persoalan dalam penanganan anak berkebutuhan khusus. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui dan menganalisis problematika shadow teacher dalam mendampingi anak hiperaktif di Sekolah Dasar Fatma Kenanga Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Dalam penelitian ini informan sebanyak 3 orang yang terdiri dari: 2 orang shadow teacher, 1 orang wali kelas, 1 orang tua murid yang memiliki anak hiperaktif. Teknik pemilihan informan menggunakan purposive sampling. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian Problematika Shadow Teacher dalam mendampingi Anak Hiperaktif di Sekolah Dasar Fatma Kenanga Kota Bengkulu dalam Materi pembelajaran dan ketercapaian tujuan pembelajaran dapat dilaksanakan dengan baik. Namun dalam mengatasi problematika dalam perilaku anak dan konsentrasi belajar serta motivasi belajar masih belum memiliki strategi khusus untuk mengatasai permasalahan.
| Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) | ||||||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||||||||
| Uncontrolled Keywords: | Problematika, Shadow Teacher, Anak Hiperaktif | ||||||||||||
| Subjects: | Ushuluddin, Adab dan Dakwah > Bimbingan Dan Konseling Islam | ||||||||||||
| Divisions: | Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah > Bimbingan Dan Konseling Islam | ||||||||||||
| Depositing User: | Dr Syahril Syahril | ||||||||||||
| Date Deposited: | 06 Oct 2025 02:20 | ||||||||||||
| Last Modified: | 06 Oct 2025 02:20 | ||||||||||||
| URI: | http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/5760 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year
Download Statistics
Download Statistics