ERAN PERSONALIA DALAM MENINGKATKAN ETOS KERJA KARYAWAN DITINJAU DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi Kasus Di Kantor Camat Kecamatan Talang Empat Kabupaten Bengkulu Tengah)

PUTRI, FELINA ADEA (2023) ERAN PERSONALIA DALAM MENINGKATKAN ETOS KERJA KARYAWAN DITINJAU DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi Kasus Di Kantor Camat Kecamatan Talang Empat Kabupaten Bengkulu Tengah). Undergraduate thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img]
Preview
Text (Skripsi)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (880kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (653kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (584kB) | Preview
[img] Text (Skripsi)
FELINA ADEA PUTRI_1911130039.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah 1)mengetahui peran personalia dalam meningkatkan etos kerja karyawan kantor camat kecamatan talang empat kabupaten bengkulu tengah dalam perspektif ekonomi islam, 2)mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam meningkatkan etos kerja karyawan Kantor Camat Kecamatan Talang Empat Kabupaten Bengkulu Tengah. Jenis metode penelitian yang digunakan yaitu deskriftif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, 1)Peran personalia dalam meningkatkan etos kerja karyawan kantor camat kecamatan talang empat kabupaten bengkulu tengah ditinjau dalam perspektif ekonomi islam yaitu dengan membangun kesadaran diri para karyawan kantor camat agar mempunyai etos kerja yang baik dengan mereka membuat aturan yang mana harus dipenuhi oleh setiap karyawan yaitu dimana karyawan harus jujur, saling menghargai dan lebih disiplin, bertanggung jawab, suka melayani, serta mengajak karyawan mengikuti pelatihan dan seminar agar dapat meningkatkan etos kerja dan kepuasan masyarakat Kecamatan Talang Empat Kabupaten Bengkulu Tengah. 2)Faktor pendukung dalam meningkatkan etos kerja karyawan yaitu lokasi yang strategis, lingkungan kerja yang bagus atau sumber daya manusia yang berkualitas, sedangkan faktor penghambatnya yakni faktor dalam diri karyawan itu sendiri dan kurangnya fasilitas atau sarana dan prasarana, serta kuranya disiplin waktu.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIPEmail
Thesis advisorwahyuni, Eka Sri19770509200812014UNSPECIFIED
Thesis advisorHartini, Kustin2002038102UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing I :Eka Sri wahyuni, M.M Pembimbing II:Kustin Hartini, M.M
Uncontrolled Keywords: Peran, Manajamen SDI, Manajamen Personalia, Etos Kerja, Ekonomi Islam
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari`ah
Depositing User: Dr Syahril Syahril
Date Deposited: 12 Sep 2023 07:23
Last Modified: 12 Sep 2023 07:23
URI: http://repository.uinfasbengkulu.ac.id/id/eprint/1618

Actions (login required)

View Item View Item